Cek Daftar Passing Grade PTN 2024 Lengkap
Marikuliah.com - Pada artikel ini kamia akan menyajikan daftar passing grade PTN 2024 lengkap dan paling terbaru.
Jika kamu sekarang sedang mencari daftar passing grade PTN terbaru, kamu membaca artikel yang tepat. Karena pada artikel ini marikuliah.com akan membagikan daftar passing grade seluruh PTN yang bisa kamu pilih pada SNBT dan SNBP.
Apa itu passing grade PTN?
Passing grade bila diartikan secara harfiah adalah nilai ambang batas atau grade minimum yang harus kamu lampaui bila kamu ingin lulus sebuah ujian.
Secara umum, nilai presentase passing grade sebuah PTN akan berubah-ubah setiap tahunnya, dan PTN tidak pernah mempublish passing grade mereka. Passing grade bisa mengalami kenaikan atau penurunan.
Nilai presentase passing grade bergantung pada nilai UTBK seluruh peserta pada tahun tersebut dalam tiap program studinya. Passing grade inilah yang umum dipakai sebagai tolak ukur lolos SNBT. Tapi perlu kamu garis bawahi dan diingat, passing grade bukan menjadi tolak ukur pasti, ya.
Daftar Passing Grade PTN 2024 Lengkap
Setelah mengetahui apa itu passing grade PTN 2024, silahkan cek passing grade dari masing-masing prodi pada suatu PTN.
Berikut ini adalah prediksi passing grade PTN 2024 lengkap:
- Passing Grade Universitas Syiah Kuala (UNSYIAH)
- Passing Grade Universitas Malikussaleh (UNIMAL)
- Passing Grade Universitas Teuku Umar
- Passing Grade Universitas Samudra
- Passing Grade Universitas Sumatera Utara (USU)
- Passing Grade Universitas Negeri Medan (UNIMED)
- Passing Grade Universitas Riau
- Passing Grade Universitas Maritim Raja Ali Haji
- Passing Grade Universitas Andalas (UNAND)
- Passing Grade Universitas Negeri Padang
- Passing Grade Universitas Jambi (UNJA)
- Passing Grade Universitas Bengkulu (UNIB)
- Passing Grade Universitas Sriwijaya (UNSRI)
- Passing Grade Universitas Bangka Belitung
- Passing Grade Universitas Lampung UNILA
- Passing Grade Institut Teknologi Sumatera ITERA
- Passing Grade Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA)
- Passing Grade Universitas Indonesia (UI)
- Passing Grade Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta
- Passing Grade UIN Sunan Kalijaga (SUKA)
- Passing Grade UIN Bandung
- Passing Grade UIN Malang
- Passing Grade Universitas Negeri Jakarta (UNJ)
- Passing Grade UPN Veteran Jakarta
- Passing Grade Universitas Singaperbangsa Karawang (UNSIKA)
- Passing Grade Institut Teknologi Bandung (ITB)
- Passing Grade Universitas Padjajaran (Unpad)
- Passing Grade Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
- Passing Grade Institut Pertanian Bogor (IPB)
- Passing Grade Universitas Siliwangi (UNSIL)
- Passing Grade Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED)
- Passing Grade Universitas Tidar
- Passing Grade Universitas Sebelas Maret (UNS)
- Passing Grade Universitas Diponegoro (UNDIP)
- Passing Grade Universitas Negeri Semarang (Unnes)
- Passing Grade Universitas Gadjah Mada (UGM)
- Passing Grade Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)
- Passing Grade UPN Veteran Yogyakarta
- Passing Grade Universitas Jember
- Passing Grade Universitas Brawijaya (UB)
- Passing Grade Universitas Negeri Malang
- Passing Grade Universitas Airlangga (Unair)
- Passing Grade Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS Surabaya)
- Passing Grade Universitas Negeri Surabaya (UNESA)
- Passing Grade Universitas Trunojoyo Madura
- Passing Grade UPN Veteran Jawa Timur
- Passing Grade Universitas Tanjungpura (UNTAN)
- Passing Grade Universitas Palangkaraya (UPR)
- Passing Grade Universitas Lambung Mangkurat
- Passing Grade Universitas Mulawarman (UNMUL)
- Passing Grade Institut Teknologi Kalimantan (ITK)
- Passing Grade Universitas Borneo Tarakan
- Passing Grade Universitas Udayana (UNUD)
- Passing Grade Universitas Pendidikan Ganesha (UNDIKSHA)
- Passing Grade Universitas Mataram
- Passing Grade Universitas Nusa Cendana UNDANA
- Passing Grade Universitas Timor UNIMOR
- Passing Grade Universitas Hasanuddin (UNHAS)
- Passing Grade Universitas Negeri Makassar
- Passing Grade Universitas Sam Ratulangi (UNSRAT)
- Passing Grade Universitas Negeri Manado (UNIMA)
- Passing Grade Universitas Tadulako (UNTAD)
- Passing Grade Universitas Sulawesi Barat
- Passing Grade Universitas Halu Oleo (UHO)
- Passing Grade Universitas Negeri Gorontalo
- Passing Grade UNPATTI (Universitas Pattimura)
Cara menghitung passing grade PTN 2024?
Nah yang perlu kamu pahami lagi dan lagi sebelum kita membahas tentang cara menghitung passing grade PTN 2024 adalah pengertian passing grade itu sendiri. Passing secara harfiah artinya lulus dan grade artinya nilai atau tingkat. Nah passing grade ini dalam bentuk persen dan ini nilai ambang batas atau nilai persen minimum ini PTN yang berhak menentukan. Sedangkan kamu bisa hanya bisa menghitung grade kamu sendiri dengan cara sebagai berikut:
Aturan UTBK SNBT 2024 terbaru
Kemudian perlu kamu ketahui juga tentang sistem penilaian UTBK SNBT terbaru yakni:
- Soal benar 1 soal salah 0.
- Soal mudah bobot skornya kecil dan soal sulit bobot skornya besar.
- Tiap soal akan diberikan bobot.
Bobot soal
Nah untuk bobot masing-masing soal hanya diketahui oleh pihak SNPMB, tapi kita ambil asumsi nilai bobot soal sebagai berikut,
Bobot nilai persoal:
- Mudah = 1
- Menengah = 2
- Sulit = 3
Jumlah Soal
- Penalaran Induktif: 10 soal,
- Penalaran Deduktif: 10 soal,
- Penalaran Kuantitatif: 10 soal,
- Pengetahuan dan pemahaman umum: 20 soal,
- Kemampuan memahami bacaan dan menulis: 20 soal
- Pengetahuan Kuantitatif: 20 soal.
- Total=90
- Bahasa Indonesia: 30
- Bahasa Inggris: 20
- Total= 50
- Total= 20
Rumus Passing Grade = (TPS+TL+PM) x 100% / JS
- TPS
- TL = TesLiterasi
- PM = Penalaran Matematika
- JS = Jumlah soal keseluruhan
Grade (%) = (50 + 20 + 5) x 100% / 160
Grade (%)= (75) 100% / 160
Grade (%)= 46,87 %
Jadi kamu memperoleh grade 46,87 %.